Sabtu, 17 Oktober 2020 Komisioner
Bawaslu Kabupaten Sukoharjo Muladi Wibowo, S.Sos, SE, MM, M.Pd (Kordiv. Hukum,
Humas dan Datin) melakukan Pengawasan Serah Terima Alat Peraga Kampanye
Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Sukoharjo tahun 2020.
Grogol, Rumah Makan Jinung, sabtu 17 Oktober 2020 pukul
13.00 WIB. Ketua Bawaslu Kabupaten Sukoharjo Bambang Muryanto ST, MH
menghadiri, memberi sambutan dan sekaligus membuka acara Bimtek PPD se
kecamatan Polokarto,
Sukoharjo- Malam ini, Sabtu 17 Oktober 2020, Bawaslu Kabupaten Sukoharjo hadiri undangan Debat Terbuka Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Sukoharjo di Hotel Tosan Kabupaten Sukoharjo.
Pleno penetapan DPT Pilkada tahun 2020 dilaksanakan
di ballroom Hotel Tosan Solo baru pada hari jum’at tanggal 16 oktober 2020
dimulai pukul 13.15 WIB- Selesai.
Dalam rangka pembentukan Pengawas TPS dalam Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten
Sukoharjo Tahun 2020, Membuka Kesempatan bagi Warga Negara
Indonesia yang memenuhi persyaratan untuk mendaftarkan diri sebagai calon
Pengawas TPS.