Sukoharjo- Menjelang tahapan Kampanye Pemilihan Kepala Daerah
Tahun 2020 di Kabupaten Sukoharjo. Tanggal 18 Agustus 2020, Bawaslu menghadiri
rapat koordinasi kampanye dan lokasi kampanye pemilihan Bupati dan Wakil Bupati
Sukoharjo Tahun 2020, di KPU Kabupaten Sukoharjo.
Sehubungan dengan situasi
pandemi Covid-19 Bawaslu Kabupaten Sukoharjo ikuti Upacara Detik-Detik
Proklamasi dalam rangka peringatan Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-75 secara Virtual
live youtube pada hari senin tanggal 17 Agustus 2020 jam 10.00 WIB di
sektrtariat Bawaslu Kabupaten sukoharjo yan
Dalam rangka mendukung implementasai Pojok
Bawaslu RI, Bawaslu Kabupaten Sukoharjo men-suport proses dan pelaksanaan
penandatanganan Kerjasama antara Bawaslu Provinsi Jawa Tengah dengan IAIN Surakarta
yang dilaksanakan pada Selasa 11 Agustus 2020 di Ruang Sidang Rektorat IAIN
Surakarta.